Sistem Otot Pada Manusia. Manusia dapat bergerak berkat adanya sistem otot begitu juga dengan organorgan dalam tubuh manusia Otot terbentuk dari selsel khusus yang disebut serabut otot Selsel ini ada yang menempel pada tulang dan ada juga yang membentuk organ dalam atau pembuluh darah.

12 Sistem Anatomi Tubuh Manusia Gambar Penjelasan Fungsi sistem otot pada manusia
12 Sistem Anatomi Tubuh Manusia Gambar Penjelasan Fungsi from gurupendidikan.co.id

Sistem otot manusia 1 Sistem Otot Manusia 2 Fleksi dan Ekstensi Fleksi merupakan gerak menekuk atau membengkokkan Ekstensi merupakan gerak meluruskan Contoh gerak pada siku lutut ruasruas jari dan bahu 3 Adduksi dan abduksi Adduksi merupakan gerak mendekati tubuh Sedangkan gerak abduksi adalah gerak menjauhi tubuh Contoh gerak.

Sistem Otot Manusia : Pengertian, Struktur, Fungsi & Jenisnya

Sistem Otot pada Manusia 1 SISTEM OTOT MISWAR ANTA FAIZIN ANGELA MERICI LEMBANG ICP A 2013 2 • DEFINISI Jaringan otot merupakan jaringan yang mampu melangsungkan kerja mekanik dengan jalan kontraksi dan relaksasi sel atau serabutnya Otot merupakan jaringan pada tubuh hewan yg aktivitas biasanya dipengaruhi oleh stimulus dari sistem saraf Occupation Seller.

Memahami Sistem Otot dan Fungsinya Bagi Tubuh Alodokter

Motor and plates adalah suatu tempat inervasi ujung – ujung saraf pada otot Sifat Gerak Sistem Otot Manusia Adapun sifat gerak sistem otot manusia diantaranya yaitu Otot Antagonis Yaitu dua otot atau lebih yang bekerja pada sebuah sendi yang saling berlawanan arahnya sehingga gerakanya saling menghambat Apabila salah satu kontraksi 49/5 (602).

12 Sistem Anatomi Tubuh Manusia Gambar Penjelasan Fungsi

Sistem otot manusia SlideShare

Sistem Otot pada Manusia SlideShare

Sistem Otot Manusia : Pengertian, Struktur, Fungsi, Jenis Dan

Pengertian Sistem Otot ManusiaStruktur Sistem Otot ManusiaSifat Gerak Sistem Otot ManusiaJenisJenis Otot ManusiaCara Kerja Sistem Otot ManusiaFungsi Sistem Otot ManusiaPergerakan tubuh ditentukan oleh sistem rangka dan otot Sistem otot adalah jaringan yang ada didalam tubuh manusia berupa alat gerak aktif yang menggerakkan tulang sehingga menyebabkan suatu organisme atau indvidu dapat bergerak Otot bekerja dengan cara berkontraksi dan berelaksasi Otot terdiri dari sel – sel yang terspesialisasi untuk kontraksi yaitu mengandung protein kontraktil yang dapat berubah dalam ukuran panjang dan memungkinkan sel – sel untuk memendek Sel – sel tersebut sering disebut serabut – serabut otot Serabut – serabut otot disatukan oleh jaringan ikat Otot memiliki struktur dan komponen tersendiri yaitu 1 Tendon jaringan ikat fibrosa (tidak elastic) yang tebal dan berwarna putih yang menghubungkan otot rangka dengan tulang Urat – urat ini berupa serabut – serabut simpai yang putih berkilap tidak elastic Aponeuroses adalah lembaran – lembaran datar atau simpai dari jaringan fibrus dengan maksud untuk memuat kelompokkelompok otot dan adakalanya membawa sebuah otot dengan bagian yang menggerakkannya 2 Fascia merupakan jaringan ikat gabungan dari jaringan fibrus dan areolar yang membungkus dan menghimpun otot menjadi satu Setiap fasciculus dipisahkan oleh jaringan ikat perimysium Di dalam pascicle endomysium mengelilingi 1 berkas sel otot Di antara endomysium dan berkas serat otot tersebar sel satelit yang berfungsi dalam perbaikan jaringan otot yang rusak Dalam bagian – bagian tertentu seperti dalam telapak tangan fascia ini sangat padat dan kuat Contohnya adalah fascia Palmaris dan fascia plantaris 3 Sarcolemma ( 1 Otot Antagonis Merupakan dua otot atau lebih yang bekerja pada suatu sendi dan saling berlawanan arahnya sehingga gerakanya saling menghambat Jika salah satu kontaksi maka otot yang lainya relaksasi Contoh otot antagonis adalah otot lengan atas yang berfungsi menggerakan lengan bawah Untuk menggerakan lengan bawah atau menurunkan diperlukan dua otot rangka yaitu otot bisep dan otot trisep Otot bisep berada pada lengan atas bagian depan sedangkan otot trisep berada pada lengan atas bagian belakang Jika otot bisep berkontraksi maka otot trisep relaksasi sehingga lengan bawah terangkat Adapun jika otot trisep berkontraksi maka otot bisep relaksasi sehingga lengan bawah turun atau lurus kembali Efek kerja otot antagonis dapat dibedakan menjadi 1 Fleksor (membengkokan) dan ekstensor (meluruskan)misalnya terjadi pada otot bisep dan trisep 2 Abduktor (menjauhkan badan) dan adductor (mendekati badan)misalnya gerak tangan sejajar bahu dengan sikap sempurna 3 Depresor (k 1 Otot Lurik / Otot Rangka Otot lurik adalah otot yang menempel pada rangka tubuh yang digerakkan atas kehendak kita sehingga disebut sebagai otot motorik Otot rangka mampu menggerakkan tulang karena otot dapat memanjang (relaksasi) dan memendek (kontraksi) Hasil pergerakan otot menyebabkan tulang – tulang yang menjadi tempat perlekatan otot dapat digerakkan Otot lurik juga dikatakan otot rangka dilihat dari pengertian otot lurik yakni menempel pada rangka Otot lurik mampu bekerja keras dan kuat karna memiliki banyak inti sel tetapi otot lurik mudah lelah artinya otot lurik butuh istirahat sehabis bekerja Gerak otot rangka mencakup gerak yang dilakukan oleh tangan dan kaki misalnya berjalan makan dan menulis Gerak otot rangka diatur oleh saraf pusat (otak) Sehingga gerak otot rangka merupakan gerak yang disadari (menurut kehendak kita) atau disebut dengan otot sadar Asal – usul dinamakannya otot lurik adalah otot lurik menunjukkan bagian gelap (aktin) dan terang (terang) Tulangtulang dapat digerakkan karena adanya otot yang berkontraksi Bagian otot yang berkontraksi sebenarnya adalah sel – sel otot Otot berkontraksi karena pengaruh suatu rangsangan melalui saraf Rangsangan yang tiba ke sel otot akan memengaruhi suatu zat (asetilkolin) yang peka terhadap rangsangan Asetilkolin adalah zat pemindah rangsangan yang dihasilkan pada bagian ujung saraf Adanya asetilkolin akan membebaskan ion kalsium yang berada di sel otot Melalui proses tertentu adanya ion kalsium menyebabkan protein otot yaitu aktin dan miosin berikatan membentuk aktomiosin Hal ini menyebabkan pemendekan sel otot sehingga terjadilah kontraksi Setelah berkontraksi ion kalsium masuk kembali ke dalam plasma sel sehingga menyebabkan lepasnya pelekatan aktin dan miosin yang menyebabkan otot menjadi lemas Keadaan ini disebut relaksasi Otot yang sedang berkontraksi menjadi besar memendek dan mengeras Bila otot berkontraksi maka tulangtulang tempat otot melekat akan tertarik Selain sebagai alat gerak aktif membentuk postur tubuh dan menghasilkan panas Otot memiliki 4 fungsi utama sebagai berikut 1 Kontraktilitas kemampuan otot untuk memendek dengan kekuatan tertentu 2 Eksitabilitas kemampuan otot untuk merespon stimulus 3 Ekstensibilitas kemampuan otot untuk merenggang dengan panjang tertentu dengan derajat tertentu 4 Elastisitas kemampuan otot untuk kembali kebentuk dan ukuran semula Itulah ulasan mengenai √ Sistem Otot Manusia Pengertian Struktur Fungsi Jenis & Cara Kerjanya Lengkap Semoga apa yang telah diulas dapat bermanfaat bagi pembaca Sekian dan Terimakasih Baca Juga Artikel Lainnya 1 Jaringan Otot 2 Otot Adalah 3 Sistem Organ Manusia & Hewan 4 Sistem Pernapasan Manusia 5 Sistem Peredaran Darah 6 Sistem Peredaran Getah Bening 7 Sistem Pencernaan Manusia 8 Sistem Saraf Manusia 9 Sistem Ekskresi Manusia 10 Sistem Rangka Manusia 11 Sistem Hormon.